Jokowi dan Romi Hariyanto Diganjar IMI Awards, Romi : Terkejut Saya dan Ini Hadiah Bagi Pecinta Otomotif di Provinsi Jambi

Jokowi dan Romi Hariyanto Diganjar IMI Awards.

Reporter: Willy Bronson | Editor: Admin
Jokowi dan Romi Hariyanto Diganjar IMI Awards, Romi : Terkejut Saya dan Ini Hadiah Bagi Pecinta Otomotif di Provinsi Jambi
Bupati Tanjung Jabung Timur, Romi Hariyanto menerima IMI Award dari IMI Pusat || Foto : Willy

JAMBI, INFOJAMBI.COM - Bupati Tanjung Jabung Timur, Romi Hariyanto terkejut saat IMI mengumumkan namannya mendapatkan IMI Awards bersama enam tokoh lainnya termasuk Jokowi yang dikukuhkan sebagai Bapak Otomotif Indonesia. 

"Apa yang saya lakukan terkait kemajuan otomotif selama ini murni karena keinginan memaksimalkan potensi otomotif yang ada di Provinsi Jambi." Ujar Romi

Baca Juga: Gaya Bupati Romi Membangun Semangat Nasionalisme

Gagasannya soal kemajuan otomotif bahkan ia tuangkan dalam kebijakan. Di Muarasabak, ibukota Kabupaten Tanjabtim, Romi membangun sebuah sirkuit bertaraf nasional. "Zabag Nasional Sirkuit".

Sirkuit ini diresmikan tanggal 5 Desember 2021, IMI pusat menggelar Motor Prix Piala Presiden. Berbagai event kemudian juga digelar di sirkuit dengan panjang lintasan 2.500 meter yang memiliki luas lebih 45 hektar. Motorprix Region Sumatera juga digelar di sini pada Oktober 2022 lalu. 

Baca Juga: Bupati Mulia, Romi Ingin Makmurkan Masjid

Bersambung ke halaman berikutnya

BERITA KAMI ADA DI GOOGLE NEWS | INSTALL APLIKASI INFOJAMBI.COM DI PLAYSTORE

Berita Terkait

Berita Lainnya