Kembangkan Potensi Ekonomi Desa, PT DAS  Bantu Petani Kopi

Asian Agri membantu mesin penggiling kopi

Reporter: Humas Asian Agri | Editor: Doddi Irawan
Kembangkan Potensi Ekonomi Desa, PT DAS  Bantu Petani Kopi
Asian Agri membantu mesin penggiling kopi | foto : humas asian agri

"Potensi bisnis kopi Desa Lubuk Bernai mulai bangkit, sehingga kepala desa menginginkan produksi kopi milik petani segera berkembang. Oleh karenanya, mengajukan permohonan bantuan kepada perusahaan untuk pengadaan mesin pengupas kopi," ungkapnya.

Usulan tersebut langsung direspon oleh perusahaan. Melalui program CSR, perusahaan mewujudkan keinginan masyarakat tersebut. Inilah bentuk kepedulian perusahaan kepada mayarakat, memberikan bantuan CSR berupa alat pengupas kopi Mesin Huller Dua Fungsi.

Baca Juga: Asian Agri Bersama Tanoto Foundation Peduli Pendidikan

“Harapan kami, warga Desa Lubuk Bernai kedepannya dapat lebih berkembang dan pertumbuhan kopi di Desa Lubuk Bernai bisa menunjang dan menopang perekonomian warga," bebernya.

Kades Lubuk Bernai, Wahyu Amrullah mengucapkan terimakasih kepada perusahaan Asian Agri - PT DAS Group Kebun Taman Raja yang memberi bantuan alat pengupas kopi ini.  

Baca Juga: Perbaiki Jalan Pemda, Asian Agri Turunkan Alat Berat

"Bantuan ini sangat berarti dan bermanfaat bagi petani kopi. Kami akan tetap menjaga hubungan baik antara warga dan pihak perusahaan. Kami memohon pada perusahaan untuk tetap berkontribusi memberikan pembinaan  dan edukasi bagi warga desa," ungkapnya. ***

Baca Juga: Asian Agri dan Tanoto Foundation Latih Guru Tingkatkan Kemampuan Baca Siswa

BERITA KAMI ADA DI GOOGLE NEWS | INSTALL APLIKASI INFOJAMBI.COM DI PLAYSTORE

Berita Terkait

Berita Lainnya