Pertamina Temukan Gas dan Kondensat di Musi Banyuasin

SKK Migas – KKKS Pertamina Hulu Energi (PHE) Jambi Merang berhasil menemukan gas dan kondensat di Sumur Eksplorasi Sungai Rotan

Reporter: Rilis | Editor: Doddi Irawan
Pertamina Temukan Gas dan Kondensat di Musi Banyuasin
Penemuan gas dan kondensat di Sumur Eksplorasi Sungai Rotan (SRT)-1XST, di Desa Mendis Jaya, Kecamatan Bayung Lencir, Musi Banyuasin, Sumatera Selatan | foto : humas skk migas

Migas masih menjadi penopang utama dalam pemenuhan ketahanan energi dan juga sebagai motor penggerak perekonomian di daerah.

"Kami sangat terbantukan dengan dukungan seluruh pemangku kepentingan di daerah, sinergi yang ada semakin memantapkan bahwa keberhasilan hulu migas merupakan keberhasilan bagi kita semua,” ujar Anggono. ***

Baca Juga: SKK Migas Gelar Sosialisasi dan Media Kompetisi 2016

BERITA KAMI ADA DI GOOGLE NEWS | INSTALL APLIKASI INFOJAMBI.COM DI PLAYSTORE

Berita Terkait

Berita Lainnya