Resolusi 2023 : Pejanji Politik dan Bayazid I

Resolusi 2023 : Pejanji Politik dan Bayazid I

Reporter: PM | Editor: Admin
Resolusi 2023 : Pejanji Politik dan Bayazid I
Masjid Ulu Cami yang kini disebut Madjid Raya Bursa, Turki dibangun oleh Sultan Bayazid I dari Dinasti Ustmaniah tahun 139 || Foto : PM9
Jumlah keseluruhan tentara Salib saat itu adalah 120.000 pasukan dari berbagai negara. Seperti dari Kekaisaran Romawi Suci, Prancis, Hongaria, Wallachia, Ksatria, Hospitaller, Venesia, Genova, dan Bulgaria.

Pasukan ini berangkat menuju Hongaria pada tahun 1396. Namun para pemimpinnya berselisih pendapat dengan Raja Hongaria Zsigmond sebelum peperangan dimulai. 

Zsigmond lebih mengedepankan taktik bertahan hingga pasukan Utsmani datang menyerang. Hal ini ditentang para jenderal dan komandan perang yang berpendapat untuk menyerang langsung.

Baca Juga: Cay Evi, Ngeteh Kebiasaan Warga Bursa, Turki.

Mereka menyeberangi Donau, yang akhirnya sampai di Nikopol – sebelah utara Balkan. Mereka mulai mengepungnya. Pada awal peperangan, mereka berhasil unggul atas pasukan Utsmani.

Namun tiba-tiba Bayezid muncul dibarengi 100.000 pasukan. Jumlah ini lebih sedikit dari pasukan gabungan Eropa-Salibis. Namun mereka lebih unggul dalam kedisiplinan dan persenjataan. Akibatnya, binasalah sebagian besar tentara Kristen.

Baca Juga: Osman Ghazi VS Mustafa Kemal Atatur

Bersambung ke halaman berikutnya

BERITA KAMI ADA DI GOOGLE NEWS | INSTALL APLIKASI INFOJAMBI.COM DI PLAYSTORE

Berita Terkait

Berita Lainnya