Survey Romi Pepet Al Haris, Pengamat: Warning Keras Bagi Incumbent

Romi berada di posisi kedua dengan elektabilitas 15,0 persen. Sedangkan Al Haris 23,6 persen. Terpaut 8,6 persen.

Reporter: Willy | Editor: Admin
Survey Romi Pepet Al Haris, Pengamat: Warning Keras Bagi Incumbent
Wahyudi Almaroky, pemerhati politik dan pemerintahan dari Pamong Institute.

Meski di atas angin, Wahyudi mengingatkan, pertarungan pilgub Jambi kali ini akan juga tergantung pada hasil pileg dan pilpres Februari nanti. 

Parpol akan memainkan perannya jauh lebih keras daripada pilgub 2020 silam.

Baca Juga: Gaya Bupati Romi Membangun Semangat Nasionalisme

Hal itu lantaran parpol baru ‘perang besar’ tentu faktor suplemen akan jadi perhatian lebih.

"Nah di ruang ini Romi maupun Al Haris harus berhati-hati jangan sampai apa yang dialami Fashya di pilgub lalu juga menimpa mereka,” beber Wahyudi.

Baca Juga: Bupati Mulia, Romi Ingin Makmurkan Masjid

Survey Sigma Indonesia sendiri dilakukan di seluruh kabupaten dan kota dalam Provinsi Jambi dengan 1.200 responden yang mewakili populasi 2,4 juta pemilih. Dengan margin of error 2,9 persen serta tingkat kepercayaan 95 persen. 

Direktur Operasional SIGMA Indonesia, Agung Hidayat menjelaskan, survey dilakukan di 120 desa/kelurahan dan 100 Kecamatan, dimana dipilih 5 RT secara random di setiap desa.

Baca Juga: Humas Kewalahan Ikuti Blusukan Bupati Romi

Bersambung ke halaman berikutnya

BERITA KAMI ADA DI GOOGLE NEWS | INSTALL APLIKASI INFOJAMBI.COM DI PLAYSTORE

Berita Terkait

Berita Lainnya