Dua Hari Hilang, Yogi Pulang Tinggal Nama

Reporter: Dora | Editor: Doddi Irawan
Dua Hari Hilang, Yogi Pulang Tinggal Nama
Tim SAR Gabungan menemukan Yogi | foto : humas_basarnas

PAMENANGBARAT, INFOJAMBI.COM - Setelah dua hari hanyut, Yogi (13), akhirnya ditemukan Minggu, 5 Maret 2023.

Santri yang hanyut di Sungai Batang Asam ini ditemukan oleh warga dan tim SAR gabungan, sekitar 600 meter dari titik dia tenggelam.

Baca Juga: Korim Ditemukan Sudah Jadi Mayat

Yogi ditemukan mengapung dalam kondisi meninggal dunia. Jenazahnya langsung dievakuasi ke rumah duka.


Setelah penemuan korban, Basarnas Jambi menutup operasi pencarian. Tim SAR yang terlibat sudah kembali ke kesatuan masing-masing. ***

Baca Juga: Pemuda Siulak Tewas Tenggelam

BERITA KAMI ADA DI GOOGLE NEWS | INSTALL APLIKASI INFOJAMBI.COM DI PLAYSTORE

Berita Terkait

Berita Lainnya