Asuransi Allianz : Profil, Produk, dan Keunggulannya

Asuransi satu ini merupakan salah satu yang terbesar di Indonesia dan juga terbesar di dunia. Sudah memiliki banyak cabang yang tersebar di berbagai penjuru Indonesia dan dunia.

| Editor: Admin
Asuransi Allianz : Profil, Produk, dan Keunggulannya

Asuransi Allianz mungkin sudah tidak lagi asing di telinga Anda. Ya, asuransi Allianz merupakan produk asuransi yang berada di bawah naungan Group Allianz Multinasional.

Asuransi satu ini merupakan salah satu yang terbesar di Indonesia dan juga terbesar di dunia. Sudah memiliki banyak cabang yang tersebar di berbagai penjuru Indonesia dan dunia.

Baca Juga: Indonesia Tak Maju, Jika Paham Radikalisme Masih Bercokol

Sekilas Tentang Asuransi Allianz Indonesia

PT Asuransi Allianz Utama Indonesia merupakan perusahaan yang berdiri sejak tahun 1989 dan pada tahun 1996 mulai berdiri PT Asuransi Allianz Life Indonesia.

Baca Juga: Kalahkan Thailand, Piala AFF Pertama Indonesia di Depan Mata

Perusahaan itulah yang menyediakan produk asuransi mulai dari asuransi konvensional hingga asuransi syariah.

Di Indonesia, Allianz telah memiliki lebih dari 1.400 dan 2.000 agen yang membantu lebih dari 7 juta tertanggung yang membutuhkan layanan asuransi.

Baca Juga: Zola Serahkan Asuransi Petani dan Nelayan Miskin

Kantor Allianz Utama Indonesia berada di Allianz Tower Jakarta Jalan HR. Rasuna Said Kawasan Kuningan Persada Super Blok 2, Jakarta, 12980, Indonesia.

Produk Asuransi Allianz Indonesia

Allianz Indonesia menawarkan banyak sekali produk asuransi yang bisa Anda pilih sesuai dengan kebutuhan. Apa sajakah itu?

Bersambung ke halaman berikutnya

BERITA KAMI ADA DI GOOGLE NEWS | INSTALL APLIKASI INFOJAMBI.COM DI PLAYSTORE

Berita Terkait

Berita Lainnya